Home / Berita

Minggu, 19 Januari 2025 - 19:26 WIB

Agar Tidak Salah Langkah, Pemkot Ambon Akan Lakukan Konsultasi Dengan BPKP Terkait TPP 3 Bulan

GlobalMaluku.ID,Ambon-Terkait penundaan pembayaran Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) selama tiga bulan, Pemerintah Kota Ambon akan melakukan konsultasi dengan BP atau Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan(BPKP)agar tidak salah langkah.

“Terdapat sejumlah kendala sehingga pembayaran TPP bulan Oktober, November dan Desember belum terbayarkan, seperti PAD 2024 tidak capai target, kemudian transferan DAU dari pemerintah pusat tidak kunjung masuk, padahal sesungguhnya TPP maupun ADD, berasal dari dana PAD,” kata Penjabat Sekretaris Kota Ambon Robby Sapulete kepada media ini di Balai Kota ambon Jumat (17/1/2025)

Baca Juga  Komisi I DPRD Maluku Meminta Untuk Pegawai non-ASN Yang Dirumahkan Agar Kembali Bertugas

“Nah ini yang menjadi kendala bahwa TPP itu sampai dengan 31 Desember kemarin itu tidak bisa dibayarkan,”kata Sapulete.

Baca Juga  Cuaca Ekstrem, BPBD Kabupaten SBB Imbau Warga Tingkatkan Kewaspapadaan

Pemerintah Kota Ambon terus berupaya untuk melakukan pembayaran Tambahan Penghasilan Pegawai.

“TPP itu kan dia akan menyesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah dan dilaksanakan pada tahun berjalan jadi kami terus menunggu,”ungkapnya

Share :

Baca Juga

Berita

Ini Yang Disampaikan Ketua DPRD SBB Pada Rapat Paripurna Ke II Masa Sidang II Tahun 2024-2025

Berita

Akibat Masalah Lahan,Pemda SBB Bahas Destinasi Wisata Air Putri Bersama Sejumlah Pemilik Lahan

Berita

Meningkatkan Sinergitas, Pemkot Perpanjangan MoU Dengan Kejari Ambon

Berita

Dukung Program Efisiensi Anggaran Yang Diinstruksikan Oleh Presiden RI, Ini Yang Dikatakan Kaya

Berita

Efisiensi Anggaran Pemrov Maluku Akan Dibatasi, Ini Yang Dikatakan Sabirin

Berita

Dishub Maluku, AKDP Tetap Lewati Rute Passo

Berita

Ini Yang Disampaikan Kapolres SBB Pada Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Salawaku 2025

Berita

Wakil Rakyat KKT Minta Pemprov Maluku Kaji Harga Kayu Torem